Saat mengambil pinjaman dari bank, maka tentu sangat penting memahami beberapa cara mengecek sisa angsuran pinjaman Bank Mandiri. Oleh sebab itu, pastikan Anda mengetahui caranya agar bisa mengecek langsung berapakah sisa angsuran yang perlu dibayarkan tersebut.
Cara Mengecek Sisa Angsuran Pinjaman Bank Mandiri
Salah satu penyedia jasa pinjaman adalah Bank Mandiri. Apabila Anda sudah meminjam sejumlah uang pada perusahaan perbankan tersebut, maka tentu saja perlu mengecek angsurannya. Dikutip dari https://www.norekening.com, di bawah ini beberapa cara mengecek selengkapnya:
Baca Juga : Tabungan Haji BSI : Syarat dan Cara Membuka Rekening
Cek Lewat Telepon
Cara pengecekan angsuran pinjaman dari Bank Mandiri yang bisa Anda lakukan adalah lewat telepon. Tentu saja caranya sangat mudah karena tentu setiap orang sudah memiliki telepon genggam. Oleh sebab itu, langsung saja simak langkah-langkahnya di bawah ini:
- Panggil nomor tersebut
- Tunggu sampai terhubung
- Sampaikan kepada petugas bahwa Anda ingin mengecek angsuran pinjaman
Cek Lewat SMS
Selain dapat mengeceknya lewat panggilan, nasabah juga dapat menerapkan cara lainnya. Salah satunya adalah dengan mengecek lewat SMS. Tentu saja proses pengecekan ini dapat dilakukan dengan cepat dan mudah. Di bawah ini beberapa langkah-langkahnya:
- Buka aplikasi SMS Anda
- Ketik MTF (spasi) ANG (spasi) nomor_kontrak kirim ke 99333 untuk cek angsuran
- Ketik MTF (spasi) TOTAL (spasi) nomor_kontrak kirim ke 99333 untuk cek total angsuan
- Ketik MTF (spasi) LASTPAY (spasi) nomor_kontrak kirim ke 99333 untuk cek angsuran terakhir
Baca Juga : Cara Transfer Ovo Ke Virtual Account BCA (Rekening BCA)
Cek Lewat Tokopedia
Selain dapat mengeceknya dengan beberapa cara di atas, tidak ada salahnya juga bagi Anda untuk mengecek lewat aplikasi Tokopedia. Tentu saja, cara pengecekannya juga tidak kalah mudah. Oleh sebab itu, perhatikan beberapa langkahnya di bawah ini:
- Pilih menu Angsuran
- Pilih Perusahaan Mandiri Tunas Finance
- Isi nomor kontrak Anda
- Tunggu hingga sisa angsuran muncul
Baca Juga : Cara setor tunai mandiri
Itu tadi penjelasan lengkap mengenai cara mengecek sisa angsuran pinjaman Bank Mandiri. Sekarang ini proses pengecekan dapat dilakukan dengan mudah. Tidak ada salahnya juga apabila Anda meminta bantuan dari pihak petugas bank untuk mengeceknya.